KATA LOGIKA - Kabar Pulau Poto dijual, Bupati Bintan, Kepulauan Riau, Roby Kurniawan menepis berita hoax.
Bupati Bintan Roby Kurniawan sebut kabar hoax Pulau Poto dijual. Ia minta masyarakat jangan terpancing.
Kabar hoax Pulau Poto di Desa Kelong, Kec Bintan Pesisir dijual diklarifikasi Bupati Roby Kurniawan, “Hati-hati itu kabar hoax,” ungkapnya (17/2).
Roby bersama jajaran TNI, Polri, dan Badan Pertanahan (BPN) Bintan bahkan kunjungi Pulau Poto untuk menepis kabar hoax.
Plt Kepala BPN Kabupaten Bintan Joko Pitoyo jelaskan hak pakai dan pemanfaatan lahan atas nama PT Hansa Mega Perkasa (HMP) dan PT Mempadi Manggala Jaya (MMJ) tercatat di BPN dan resmi.
“Sudah kita cek bersama-sama, tak ada jual beli Pulau Poto. Itu kabar hoax,” terang Roby.***
Artikel Terkait
Okupansi Hotel di Pulau Lombok Naik 100%, Dampak WSBK dan MotoGP 2022 Mulai Dirasakan Dunia Usaha
Masih Bingung Cari Tempat Libur Awal Tahun? Pulau Gusung Toraja Bisa Jadi Pilihan
Daftar Rute dan Tarif Tol di Pulau Jawa dan Sumatera 2022
TNI AL Siapkan Operasi Satgasmar Ambalat dan Pulau Terluar
Tahukah Anda, Ada Pulau Titik Terluar Diatas Sabang, Talaud, Merauke dan Rote
Wawancara Mantan Bupati Pulau Seribu Bongkar Kebohongan Anies
Anies Bohong Jadi Pelopor Layanan Kapal Ambulance Bagi Warga Pulau Seribu
Anies Klaim Bangun Pulau Seribu Setelah Diabaikan Gubernur Sebelumnya
Klaim Berhasil Urus Pulau Seribu, Anies: Ini Pesan Kita Mampu Urus Indonesia